Skip to main content

C++ dalam sebuah algoritma perhitungan

C++ dalam Algoritma sederhana perhitungan 

     Kali ini saya akan menunjukan kembali praktikum saya dengan C++, Saya menggunakan aplikasi CodeBlocks untuk Coding saya kali ini... Anda bisa mendownloadnya terlebih dahulu dengan link DISINI

   Sebelumnya banyak sekali aplikasi yang menyediakan bahasa C++ seperti DEVC++,VisualStudio dsb.Ada 4 Algoritma C++ yang saya tunjukan kali ini..

1. Nilai Absolut

Singkatnya, Nilai absolut adalah nilai tanpa plus atau minus.Misal 7 nilai absolutnya 7, -5 nilai absolutnya 5 dan 0 nilai absolutnya tetap 0.Berikut coding dan contohnya.


Penjelasan:
Line 1-5:Kita menginclude header file Iostream,Namespace dan mulai program dengan mengetik main(){Memulai dengan Kode}
Line 7-12:mendeklarasi variabel pilihan bertipe Character,memberi nama,lalu melakukan looping dengan do while
Line 12-17:Kita mendeklarasikan variabel integer lalu meminta nilainya dari User untuk kemudian diproses.Jika angka dari User memasukan angka kurang dari 0 maka akan membaliknya menjadi Positif dengan "-angka".Selain itu angka akan menampilkan dengan normal.
Line 20-26:Kita meminta input dari user untuk meminta variabel pilihan.Jika user menjawab "y" maka akan mengulang.Jika menjawab "n" maka akan berhenti.

2. Menghitung Diskon

Pembeli akan mendapat diskon sebesar 5% jika pembelian lebih dari atau sama dengan 100rb.Berikut Kodingnya,



Penjelasan:
Line 1-5:Kita menginclude header file Iostream,Namespace dan mulai program dengan mengetik main(){Memulai dengan Kode}
Line 7-14:mendeklarasi variabel pilihan bertipe Character,memberi nama,lalu melakukan looping dengan do while.Dan mendeklarasikan kembali 2 variabel yaitu: total_pembelian,diskon dengan bertipe data integer
Line 15-21:Kita meminta input dari User untuk menentukan total pembelian.Jika total pembelian >= 100rb maka diskonya sebesar 5%.Selain itu tidak mendapat diskon,Lalu menampilkan harga akhir dengan Total pembelian kurang diskon
Line 22-25:Kita meminta input dari user untuk meminta variabel pilihan.Jika user menjawab "y" maka akan mengulang.Jika menjawab "n" maka akan berhenti.

3. Gaji Karyawan

Selanjutnya membuat koding untuk menentukan Gaji Karyawan.Termasuk Nama,Tunjangan,Gaji Bersih, dan Gaji Pokok



Penjelasan:
Line 1-5:Kita menginclude header file Iostream,Namespace dan mulai program dengan mengetik main(){Memulai dengan Kode}
Line 7-13:mendeklarasi variabel pilihan bertipe Character,memberi nama,lalu melakukan looping dengan do while.Dan mendeklarasikan kembali 2 variabel t,p bertipe data float; gb,gp bertipe data integer;Nama tipe string;dan memasukan nama 
Line 14-20:Disini kita meminta input dari user untuk mengisi nama dan input gaji pokoknya,kemudian melakukan perhitungan Pajak (p)= Gaji Pokok (gp)*  15/100.
Tunjangan (t)= Gaji Pokok * 20/100.dan Gaji Bersih(gb)=gb + t - p
Line 22-26:Kita Tampilkan semua data yang diinput User 
Line 27-31:Kita meminta input dari user untuk meminta variabel pilihan.Jika user menjawab "y" maka akan mengulang.Jika menjawab "n" maka akan berhenti.

4. Lama Proyek

Yang terakhir kita akan menghitung Lama Proyek. Kita akan meminta input pada User dalam bentuk Hari lalu mengubahnya dalam bentuk Tahun,Bulan,dan Hari.



Penjelasan:
Line 1-5:Kita menginclude header file Iostream,Namespace dan mulai program dengan mengetik main(){Memulai dengan Kode}
Line 7-14:mendeklarasi variabel pilihan bertipe Character,memberi nama,lalu melakukan looping dengan do while.Dan mendeklarasikan kembali 4 variabel:hari,bulan,tahun,stahun dengan bertipe data integer.Selanjutnya Kita meminta Input User berupa Durasi Lama Proyek
Line 15-20:Kita membagi durasi tersebut untuk menentukan lama tahun,dimoduluskan untuk mencari sisa,Sisa itu dibagi untuk menemukan lama bulan.dimoduluskan lagi untuk mencari lama hari.Kemudian ditampilkan.
Line 21-24:Kita meminta input dari user untuk meminta variabel pilihan.Jika user menjawab "y" maka akan mengulang.Jika menjawab "n" maka akan berhenti.



Cukup Sekian dan Terima Kasih telah membaca artikel ini semoga membantu dan sebelumnya saya meminta maaf mungkin banyak kurangnya dan Selamat beraktivitas dan berbahagialah dimanapun anda berada.

Comments

Popular posts from this blog

Membuat Anak Tangga menggunakan PHP - P24

Cara Membuat Anak Tangga menggunakan Array 2 Dimensi & Looping  Kali ini saya akan menunjukan kepada kalian cara membuat Anak Tangga di PHP menggunakan Array 2 dimensi & Looping dengan menyesuaikan Input dan pilihan warna dari User. Semoga bermanfaat~ <?php error_reporting ( 0 ); $jumlah = $_POST [ 'anakTangga' ]; $warna = $_POST [ 'warnaTangga' ]; for ( $i = 0 ; $i < $jumlah ; $i ++) { for ( $j = 0 ; $j < $i ; $j ++) { echo "<div class='kotak' style='background-color:$warna'></div>" ; } echo "<div class='kotak' style='background-color:$warna'></div><br>" ; } ?> Dan ini hasilnya Keterangan: Bahwa dalam menggunakan Array 2 Dimensi & Looping akan terus menerus mengulang sesuai dengan Input User <!DOCTYPE html> <html> <head> <title> Tangga Berwarna </title> </head> &

Komponen Audio,Video & Flash - P7

Menyediakan komponen, Audio, Video & Flash Format Tampilan Video Kita dapat menampilkan format audio pada halaman web, untuk menampilkannya dapat digunakan format seperti ini  Hasilnya: Source Code: 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 <!DOCTYPE html> <html> <head> <title> cek video </title> </head> <body> <video width= "999" height= "540" controls poster= "gambarku/cute-030.jpg" > <source src= "This Is Me.mkv" type= "video/mp4" > browser anda tidak mendukung format video ini </video> </body> </html> Format Tampilan Audio  Hasilnya: Format Tampilan Flash 1 2 3 4 5 6 7 8 <html> <head> <title> Animasi </title> </head> <body> <embed src= "media/Strong.swf" > </body> </html> Hasilnya: Aud

List dan List Kombinasi - P4

Pemrograman Web-List Jenis List Ada 3 Macam Listing di HTML diantaranya: 1. Ordered List: Sebagai Penanda secara Terurut 2. Unordered List: Untuk membuat Penanda secara Tak Terurut 3. Definiton List: Sebagai Daftar Definisi Untuk Ordered List biasanya menggunakan angka 1,2,3 atau huruf Romawi I,II,III. Juga dengan Alfabet a,b,c,d atahupun dengan huruf "i"(i,ii,iii).Ordered List ini cocok sebagai urutan, Membuat Teks Prosedur untuk membuat sesuatu seperti langkah langkah,Komposisi makanan,Cara membuat,dan lain sebagainya. Ordered List: Ordered List perlu memakai Tag <ol>bdi bagian awal dan Tag</ol> di bagian akhir. Dan kita huga harus menambahkan Tag<ii> dan </ii> di bagian yang diberi Tanda. Contoh Penulisan Ordered List: <ol> <li> Urutan Pertama </li> <li> Urutan Kedua </li> </ol> Itu adalah contoh penulisan Ordered List.Ordered List bisa ditampilkan dengan huruf, angka, angka Romaw